Mekepung Lampit

image Makepung Lampit merupakan sebuah perlombaan pacuan kerbau yang dilakukan di sirkuit sawah berlumpur yang ditunggangi oleh seorang joki dibelakangnya. Makepung Lampit sudah menjadi budaya agraris dalam bentuk atraksi pacuan kerbau yang diselenggarakan di sawah berlumpur. Makepung lampit ini juga sebagai agenda makepung terakhir dalam serangkaian lomba makepung di tahun ini.

Tanggal

2025-11-23 sampai 2025-11-23

Alamat

Subak Pecelengan Pedukuhan Banjar Kebebeng Desa Mendoyo Dangin Tukad

Kontak

Dinas Pariwisata dan Kebudayan Kab. Jembrana Contact person : I Gede Darmika, SE.,M.Si. 087878160201 (Kepala Bidang Pengembangan dan SDM) I Made Mara 081338621597 (Koordinatoir Sekaa Makepung Kab. Jembrana)